Rabu, 07 September 2016

Beberapa Manfaat Cuci AC Secara Rutin

Semua peralatan elektronik mempunyai syarat dan kondisi tertentu agar dapat berkerja secara optimal. Begitu pun pada pesawat AC anda, baik ac split, cassete, standing, dan window. Salah satu cara agar unit-unit ac tersebut dapat bekerja secara optimal adalah dengan melakukan perwatan berkala. Tujuannya tentu saja adalah menjaga kondisi ac, dan apabila ditemui kerusakan dapat segera ditanggulangi sedini mungkin agar tidak merambat ke spare part lainnya. Dengan dicuci secara rutin umur pemakaian ac akan menjadi lebih panjang.

Perlu anda ketahui rutinitas cuci ac ini. Sebab sebuah ruangan yang telah terpasang AC (Air Conditioner), Ruangan tersebut cenderung kedap dan lembab\sedikit sirkulasi udara.
Jika unit AC terasa kurang dingin atau bahkan tidak dingin sama sekali dengan kisaran waktu 4-6 bulan, Sering kali orang itu berasumsi untuk segera memanggil tukang service. Padahal itu semua SALAH !!

Perlu anda ketahui AC bukan hanya sekedar alat pendingin ruangan melainkan juga sebagai alat penseteril udara ruangan anda. Maka dari itu cuci ac secara berkala (Rutin) sangat penting karena setiap udara yang terhisap unit indoor telah terfiltering oleh filter yang ada pada unit indoor, adapun skala waktu standart kemampuan filter indoor untuk menyaring udara kotor adalah kisaran waktu 3 bulan dan diatas itu kotoran sudah mulai menembus filter hingga menempel ke EVAPORATOR indoor !!

Penyebabnya adalah terjadinya penurunan proses pendinginan ruangan\kata lain trobel pada unit AC dan mengakibatkan kenaikan arus listrik. Salah satu contoh "AC kondisi normal ukuran 1pk mendinginkan ruangan 3x5 dalam waktu 30 menit dengan perkiraan energi 900 (Watt)".

Nah bila AC dalam kondisi kotor maka proses pendinginan akan sedikit lambat, Kemungkinan bisa sampai 1 jam dengan ukuran ruangan yang sama dan juga asumsi energi yang sama. Sudah terlihat jelas perbedaan waktu proses pendinginan antara AC normal dengan AC kotor yaitu selisih cukup jauh dan itu artinya energi listrik juga bertambah. Kesimpulannya ''AC yang kotor akan memakan energi listrik lebih banyak dari biasanya (Standar AC)''.

Beberapa Manfaat Cuci AC Secara Rutin

  1.  Keuntungan dari cuci berkala adalah AC anda selalu dalam kondisi bersih, Kerja AC akan lebih ringan. Unit indoor akan dapat meniupkan angin lebih banyak karena tidak tertutup oleh debu sehingga ruangan akan lebih cepat dingin dibanding ac yang tidak di cuci secara rutin. Sedangkan unit outdoor dapat membuang panas lebih cepat dan dapat mecegah overheat pada kompresor. Otomatis konsumsi listrik ac akan berkurang dibandingkan AC yang lebih kotor dan tidak di cuci secara berkala.
  2. Keuntungan bagi manusia tentu saja udara sejuk yang ditiupkan oleh unit indoor AC terasa lebih bersih. Debu yang menempel pada bagian indoor AC yang jarang di cuci secara rutin dapat menyebabkan berbagai macam penyakit pernafasan.
Itulah informasi tentang Beberapa Manfaat Cuci AC Secara Rutin yang dapat saya share kan ke kalian gan, Semoga bermanfaat ^.^

Apabila anda mengalami kesulitan dalam mengatasinya sendiri, Anda dapat menghubungi jasa profesional dari kami dinomer dibawah ini :

CV Anugerah Teknik Abadi
Wonorejo 3/120 (Pasar Kembang)
-----------------------------------------------------------------------------------------------------------
TELP  : 0315461679 / 081230032651 / 082332365558 / 083830316070 / 085731878500
BBM   : 5ED1DCF3
WA     : 082234555258
Mail    : Cvatasurabaya@gmail.com
-----------------------------------------------------------------------------------------------------------

Tidak ada komentar:

Posting Komentar